Follow Us:

RSS

Wellcome to Our Website

We are working on our website design. We are sure this new website will completely blow your mind! Subscribe by entering your e-mail below to stay updated on our progress.

Launching
comeback
launchpad

Jumat, 30 September 2011

Seni Lukis yang Menipu Mata

Istilah "art imitating life" (seni mengimitasi kehidupan) mungkin sering kita dengar, tapi seorang seniman benar-benar mengadopsi istilah tersebut secara menyeluruh lewat karya seninya.

Hasilnya, sebuah hasil karya seni yang dihasilkan mengungkapkan seni ilusi yang sangat mengagumkan.

Dalam karya yang dinamakan sebagai seri 'Reality Meets Fantasy' (Realitas bertemu dengan fantasi), Ben Heine menampilkan karya-karya yang tidak dapat dilukiskan dengan kata.

Dengan keahliannya membuat sketsa, seniman asal Belgia ini mencampurkan pensil, fotografi, imajinasi dan realitas, sehingga menghasilkan sebuah karya seni yang mencengangkan.

Heine sendiri mendeskripsikan dirinya sebagai seniman visual yang multidisiplin (multidisciplinary visual artist). Inspirasinya pun datang dari beragam media, termasuk manusia dan alam.






Tidak ada komentar:

Posting Komentar

© Copyright 2012 | Yacob Mahaputra - All Rights Reserved. Diberdayakan oleh Blogger.

Popular Posts

Bizwud Rendezvous

Archives

free counters